Wednesday, August 26, 2020

Rekomendasi Buku-Buku Kristen

 Syalom! Semoga dalam keadaan sehat selalu 😊 

Nggak berasa, sejak Maret 2020 sudah 5 bulan we have been dealing with covid-19. Disini aku mau merekomendasikan beberapa buku yang aku baca dan memberkati aku untuk mengenal Injil lebih dalam. 

Ini dia buku-bukunya :


1. WHEN I DON'T DESIRE GOD - JOHN PIPER 



2.  ENCOUNTERS WITH JESUS - TIMOTHY KELLER



3. THE PURPOSE DRIVEN LIFE - RICK WARREN 




No comments:

Post a Comment